penggunaan rumus index dan match pada aplikasi excel

March 2017 - Hallo sahabat Belajar Excel Terbaru, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul March 2017, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel fungsi excel, Artikel Rumus Excel, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : penggunaan rumus index dan match pada aplikasi excel
link : penggunaan rumus index dan match pada aplikasi excel

Baca juga


March 2017

penggunaan rumus index dan match pada aplikasi excel

Rumus yang ada pada aplikasi excel mempunyai banyak fungsi yang hampir sama setiap rumusnya. akan tetapi rumus yang digunakan dalam menyelesaikan masalah pembuatan laporan harus sesuai kebutuhan dengan rumus yang digunakan. seperti yang akan dibahas pada artikel kali ini yaitu penggunaan rumus index dan match yang sebenarnya hampir mirip dengan penggunaan rumus vlookup dan hlookup.

apa itu index?

rumus index pada aplikasi excel adalah rumus yang berfungsi untuk mencari nilai index pada sebuah range atau tabel, maksudnya dalam sebuah range atau tabel fungsi ini bisa menemukan data yang diinginkan sesuai nilai kolom dan nilai barisnya.


apa itu match?

rumus match pada aplikasi excel adalah rumus yang berfungsi untuk mencocokan nilai dari cell atau range yang mau dicari nilai yang samanya. biasanya rumus match ini lebih kepada penggunaan rumus yang sifatnya conditional (jika nilainya sama maka diberikan nilai truenya).

kenapa harus belajar fungsi index dan match?

yang akan kita pelajari kali ini adalah penggabungan fungsi index dan match untuk mengetahui sebuah nilai yang sudah ditentukan dan harus sesuai dengan tabel kebenarannya. berikut dibawah ini contoh tabel kebenarannya :
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar contoh tabel kebenaran
dari gambar diatas tabel tersebut akan digunakan sebagai tabel master untuk tabel transaksi seperti dibawah ini :
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar tabel transaksi yang disesuaikan dengan tabel master

cara penggunaan fungsi index dan match dari contoh diatas

lihat gambar tabel transaksi diatas untuk kolom Harga, terdapat nilai (1.000, 2.000, 10.000, dan 40.000). nilai tersebut didapat dari rumus index di gabung dengan rumus match. 
  • rumus index berfungsi untuk mengambil nilai dari tabel kebenaran sedangkan 
  • rumus match berfungsi untuk mencocokkan nilai dari kolom Kode Barang dan Jenis Barang yang disesuaikan dengan tabel kebenaran.
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar penggunaan rumus index dan match

dari gambar rumus index dan match diatas dapat diambil kesimpulan bahwa penggunaan index dan match akan menghasilkan nilai yang sesuai kriteria dengan kolom Kode Barang dan kolom Jenis Barang. seperti contoh di atas cell C2 mendapatkan nilai 1.000 karena dalam tabel master sebelahnya posisi nilai 1.000 ada pada pertemuan kolom K001 dan Minuman.

jika ada hal-hal yang kurang dipahami atau kurang dimengerti, silahkan berikan komentar dalam artikel ini. begitu mudah belajar aplikasi microsoft excel. indahnya berbagi pengetahuan.

penggunaan rumus index dan match pada aplikasi excel

Rumus yang ada pada aplikasi excel mempunyai banyak fungsi yang hampir sama setiap rumusnya. akan tetapi rumus yang digunakan dalam menyelesaikan masalah pembuatan laporan harus sesuai kebutuhan dengan rumus yang digunakan. seperti yang akan dibahas pada artikel kali ini yaitu penggunaan rumus index dan match yang sebenarnya hampir mirip dengan penggunaan rumus vlookup dan hlookup.

apa itu index?

rumus index pada aplikasi excel adalah rumus yang berfungsi untuk mencari nilai index pada sebuah range atau tabel, maksudnya dalam sebuah range atau tabel fungsi ini bisa menemukan data yang diinginkan sesuai nilai kolom dan nilai barisnya.


apa itu match?

rumus match pada aplikasi excel adalah rumus yang berfungsi untuk mencocokan nilai dari cell atau range yang mau dicari nilai yang samanya. biasanya rumus match ini lebih kepada penggunaan rumus yang sifatnya conditional (jika nilainya sama maka diberikan nilai truenya).

kenapa harus belajar fungsi index dan match?

yang akan kita pelajari kali ini adalah penggabungan fungsi index dan match untuk mengetahui sebuah nilai yang sudah ditentukan dan harus sesuai dengan tabel kebenarannya. berikut dibawah ini contoh tabel kebenarannya :
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar contoh tabel kebenaran
dari gambar diatas tabel tersebut akan digunakan sebagai tabel master untuk tabel transaksi seperti dibawah ini :
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar tabel transaksi yang disesuaikan dengan tabel master

cara penggunaan fungsi index dan match dari contoh diatas

lihat gambar tabel transaksi diatas untuk kolom Harga, terdapat nilai (1.000, 2.000, 10.000, dan 40.000). nilai tersebut didapat dari rumus index di gabung dengan rumus match. 
  • rumus index berfungsi untuk mengambil nilai dari tabel kebenaran sedangkan 
  • rumus match berfungsi untuk mencocokkan nilai dari kolom Kode Barang dan Jenis Barang yang disesuaikan dengan tabel kebenaran.
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar penggunaan rumus index dan match

dari gambar rumus index dan match diatas dapat diambil kesimpulan bahwa penggunaan index dan match akan menghasilkan nilai yang sesuai kriteria dengan kolom Kode Barang dan kolom Jenis Barang. seperti contoh di atas cell C2 mendapatkan nilai 1.000 karena dalam tabel master sebelahnya posisi nilai 1.000 ada pada pertemuan kolom K001 dan Minuman.

jika ada hal-hal yang kurang dipahami atau kurang dimengerti, silahkan berikan komentar dalam artikel ini. begitu mudah belajar aplikasi microsoft excel. indahnya berbagi pengetahuan.

membuat grafik atau chart dengan mudah pada aplikasi excel

March 2017 - Hallo sahabat Belajar Excel Terbaru, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul March 2017, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel fungsi excel, Artikel Tips dan Trik, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : membuat grafik atau chart dengan mudah pada aplikasi excel
link : membuat grafik atau chart dengan mudah pada aplikasi excel

Baca juga


March 2017

membuat grafik atau chart dengan mudah pada aplikasi excel

apa itu grafik.?

Grafik atau chart pada aplikasi excel merupakan sebuah fungsi excel untuk membuat sebuah informasi dalam bentuk gambar grafik. jenis-jenis grafik banyak, mulai dari jenis grafik tipe line, chart, bar, pie dan lain sebagainya. setiap perusahaan tentunya menginginkan sebuah laporan yang mudah dibaca dan baik dari segi tampilan. bukan laporan dalam bentuk kolom dan tabel pada umumnya.


Oleh karena itu mengenal fungsi excel khususnya mengenal fungsi grafik sangat dibutuhkan seorang pegawai dalam membuat laporan yang simpel, menarik, mudah dipahami terutama laporan dalam bentuk gambar grafik.

cara menggunakan fungsi grafik dalam aplikasi excel.

sebetulnya ada 2 cara umum dalam membuat sebuah grafik yaitu :
  • Persiapkan terlebih dahulu datanya kemudian dibuatkan sebuah grafiknya atau
  • Buka terlebih dahulu tampilan grafiknya kemudia isi data grafik lewat tampilan layout yang sudah disediakan
Untuk membuka command button chart atau grafik, pengguna aplikasi excel bisa klik menu insert, kemudian lihat group ribbon Charts, maka semua jenis chart atau grafik pada aplikasi excel ada.
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar Group Ribbon Chart
Dalam pembuatan grafik dalam aplikasi excel ada perbedaan antara microsoft office 2007 dan microsoft office 2010 ke atas. perbedaannya hanya terletak pada otomatis jenis data yang dipilih antara kolom dan baris. office 2007 harus manual sedangkan office 2010 ke atas tidak. misalkan baris dari data diwakili oleh nama cabang dan kolom diwakili oleh tahun, maka pertemuan kolom dan baris untuk office 2007 harus dikosongkan cellnya. sedangkan untuk office 2010 ke atas tidak perlu.

contoh penggunaan grafik atau chart.

Berikut contoh untuk memperaktekan penggunaan kolom dan baris.
Gambar contoh tabel penjualan
Gambar diatas adalah contoh tabel yang akan dibuatkan grafiknya. yang terdiri dari kepala kolom yaitu tahun dan data perusahaan. cara membuat grafiknya adalah :
  • Blok area tabelnya dari cell A3 sampai F6 (A3:F6)
  • Kemudian pilih menu insert dan klik jenis column chart
  • Maka akan muncul sebuah object grafik seperti gambar dibawah ini :

http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar grafik jenis colum
jika ada hal-hal yang kurang dipahami atau kurang dimengerti, silahkan berikan komentar dalam artikel ini. begitu mudah belajar aplikasi microsoft excel. indahnya berbagi pengetahuan.

membuat grafik atau chart dengan mudah pada aplikasi excel

apa itu grafik.?

Grafik atau chart pada aplikasi excel merupakan sebuah fungsi excel untuk membuat sebuah informasi dalam bentuk gambar grafik. jenis-jenis grafik banyak, mulai dari jenis grafik tipe line, chart, bar, pie dan lain sebagainya. setiap perusahaan tentunya menginginkan sebuah laporan yang mudah dibaca dan baik dari segi tampilan. bukan laporan dalam bentuk kolom dan tabel pada umumnya.


Oleh karena itu mengenal fungsi excel khususnya mengenal fungsi grafik sangat dibutuhkan seorang pegawai dalam membuat laporan yang simpel, menarik, mudah dipahami terutama laporan dalam bentuk gambar grafik.

cara menggunakan fungsi grafik dalam aplikasi excel.

sebetulnya ada 2 cara umum dalam membuat sebuah grafik yaitu :
  • Persiapkan terlebih dahulu datanya kemudian dibuatkan sebuah grafiknya atau
  • Buka terlebih dahulu tampilan grafiknya kemudia isi data grafik lewat tampilan layout yang sudah disediakan
Untuk membuka command button chart atau grafik, pengguna aplikasi excel bisa klik menu insert, kemudian lihat group ribbon Charts, maka semua jenis chart atau grafik pada aplikasi excel ada.
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar Group Ribbon Chart
Dalam pembuatan grafik dalam aplikasi excel ada perbedaan antara microsoft office 2007 dan microsoft office 2010 ke atas. perbedaannya hanya terletak pada otomatis jenis data yang dipilih antara kolom dan baris. office 2007 harus manual sedangkan office 2010 ke atas tidak. misalkan baris dari data diwakili oleh nama cabang dan kolom diwakili oleh tahun, maka pertemuan kolom dan baris untuk office 2007 harus dikosongkan cellnya. sedangkan untuk office 2010 ke atas tidak perlu.

contoh penggunaan grafik atau chart.

Berikut contoh untuk memperaktekan penggunaan kolom dan baris.
Gambar contoh tabel penjualan
Gambar diatas adalah contoh tabel yang akan dibuatkan grafiknya. yang terdiri dari kepala kolom yaitu tahun dan data perusahaan. cara membuat grafiknya adalah :
  • Blok area tabelnya dari cell A3 sampai F6 (A3:F6)
  • Kemudian pilih menu insert dan klik jenis column chart
  • Maka akan muncul sebuah object grafik seperti gambar dibawah ini :

http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar grafik jenis colum
jika ada hal-hal yang kurang dipahami atau kurang dimengerti, silahkan berikan komentar dalam artikel ini. begitu mudah belajar aplikasi microsoft excel. indahnya berbagi pengetahuan.

membuat sebuah combo atau list pada aplikasi excel dengan data validation

March 2017 - Hallo sahabat Belajar Excel Terbaru, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul March 2017, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel fungsi excel, Artikel Tips dan Trik, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : membuat sebuah combo atau list pada aplikasi excel dengan data validation
link : membuat sebuah combo atau list pada aplikasi excel dengan data validation

Baca juga


March 2017

membuat sebuah combo atau list pada aplikasi excel dengan data validation

apa itu data validation.?

Ada kalanya dalam inputan data di aplikasi excel tidak semuanya harus diketik pada sebuah cell. aplikasi excel sebenarnya mempunyai fitur list atau combo untuk memudahkan operator menginput data yang nilainya sama. misalkan input data daerah, jurusan, atau jenis kelamin yang ketika mau diinputkan mempunyai nilai datanya sama, maka penggunaan data validation pada aplikasi excel akan sangat memudahkan dalam penginputan data.
Data validation dalam aplikasi excel ini juga tidak hanya membuat sebuah validasi untuk list atau combo saja, tetapi bisa juga membuat sebuah validasi untuk untuk input data sesuai kriteria, validasi tanggal dan waktu, validasi data dalam sebuah baris atau kolom, dan masih banyak lagi fungsi data validation pada aplikasi excel yang bisa kita gunakan.

cara mengaktifkan fungsi data validation List.

Anda tinggal klik Menu Data, dalam group ribbon Data Tools pilih Data Validation, nanti akan muncul sebuah form data validation. dalam form ini terdapat tiga tab yaitu Settings, Input Message, dan Error Alert.
Gambar Form Data Validation

  • Tab settings berfungsi untuk mengatur jenis validasi yang akan digunakan
  • Tab input message berfungsi untuk memberikan sebuah pesan pada cell yang sudah diberikan fungsi validasi
  • Tab error alert berfungsi untuk memberikan notifikasi pesan error jika inputan sebuah data tidak sesuai dengan validasi yang dibuat.

contoh penggunaan data validation.

Contoh penggunaanya bisa dilihat dari gambar dibawah ini :
Gambar Contoh sebuah tabel yang sudah menggunakan data validation
Dari gambar diatas kolom jurusan merupakan kolom yang sudah menggunakan fungsi data validation. fungsi yang digunakan yaitu List atau combo yang cara penginputan dengan cara diklik menggunakan mouse. langkah-langkah penggunaan rumus data validation adalah sebagai berikut :
  • siapkan cell yang akan diberikan efek fungsi List. gambar diatas adalah cell C4
  • aktifkan form data validation, kemudian pada tab setting klik combo Allow dan ubah menjadi List.
  • pada textbox source isikan datanya : Bandung;Ciamis;Jakarta (penggunaan koma atau titik koma tergantung settingan komputer)
  • jika sudah klik tombol OK
Untuk penggunaan Tab input dan Tab error akan dibahas di posting artikel selanjutnya. :)

jika ada hal-hal yang kurang dipahami atau kurang dimengerti, silahkan berikan komentar dalam artikel ini. begitu mudah belajar aplikasi microsoft excel. indahnya berbagi pengetahuan.


membuat sebuah combo atau list pada aplikasi excel dengan data validation

apa itu data validation.?

Ada kalanya dalam inputan data di aplikasi excel tidak semuanya harus diketik pada sebuah cell. aplikasi excel sebenarnya mempunyai fitur list atau combo untuk memudahkan operator menginput data yang nilainya sama. misalkan input data daerah, jurusan, atau jenis kelamin yang ketika mau diinputkan mempunyai nilai datanya sama, maka penggunaan data validation pada aplikasi excel akan sangat memudahkan dalam penginputan data.
Data validation dalam aplikasi excel ini juga tidak hanya membuat sebuah validasi untuk list atau combo saja, tetapi bisa juga membuat sebuah validasi untuk untuk input data sesuai kriteria, validasi tanggal dan waktu, validasi data dalam sebuah baris atau kolom, dan masih banyak lagi fungsi data validation pada aplikasi excel yang bisa kita gunakan.

cara mengaktifkan fungsi data validation List.

Anda tinggal klik Menu Data, dalam group ribbon Data Tools pilih Data Validation, nanti akan muncul sebuah form data validation. dalam form ini terdapat tiga tab yaitu Settings, Input Message, dan Error Alert.
Gambar Form Data Validation

  • Tab settings berfungsi untuk mengatur jenis validasi yang akan digunakan
  • Tab input message berfungsi untuk memberikan sebuah pesan pada cell yang sudah diberikan fungsi validasi
  • Tab error alert berfungsi untuk memberikan notifikasi pesan error jika inputan sebuah data tidak sesuai dengan validasi yang dibuat.

contoh penggunaan data validation.

Contoh penggunaanya bisa dilihat dari gambar dibawah ini :
Gambar Contoh sebuah tabel yang sudah menggunakan data validation
Dari gambar diatas kolom jurusan merupakan kolom yang sudah menggunakan fungsi data validation. fungsi yang digunakan yaitu List atau combo yang cara penginputan dengan cara diklik menggunakan mouse. langkah-langkah penggunaan rumus data validation adalah sebagai berikut :
  • siapkan cell yang akan diberikan efek fungsi List. gambar diatas adalah cell C4
  • aktifkan form data validation, kemudian pada tab setting klik combo Allow dan ubah menjadi List.
  • pada textbox source isikan datanya : Bandung;Ciamis;Jakarta (penggunaan koma atau titik koma tergantung settingan komputer)
  • jika sudah klik tombol OK
Untuk penggunaan Tab input dan Tab error akan dibahas di posting artikel selanjutnya. :)

jika ada hal-hal yang kurang dipahami atau kurang dimengerti, silahkan berikan komentar dalam artikel ini. begitu mudah belajar aplikasi microsoft excel. indahnya berbagi pengetahuan.


belajar conditional formatting pada aplikasi excel

March 2017 - Hallo sahabat Belajar Excel Terbaru, Pada Artikel yang anda baca kali ini dengan judul March 2017, kami telah mempersiapkan artikel ini dengan baik untuk anda baca dan ambil informasi didalamnya. mudah-mudahan isi postingan Artikel fungsi excel, Artikel Tips dan Trik, yang kami tulis ini dapat anda pahami. baiklah, selamat membaca.

Judul : belajar conditional formatting pada aplikasi excel
link : belajar conditional formatting pada aplikasi excel

Baca juga


March 2017

belajar conditional formatting pada aplikasi excel

Apa sih conditional formatting?

Dalam pembelajaran kali ini, akan dibahas tentang fungsi dari conditional formating pada aplikasi excel. sebenarnya fungsi ini lebih kepada fungsi rumus-rumus excel yang bisa dikombinasikan dengan format tertentu seperti warna, ukuran font, jenis font, dan lain sebagainya. bisa dilihat group ribbon font pada aplikasi microsoft.

Manfaat condotional formatting.

Banyak kasus atau permasalahan ketika ingin mensortir data sesuai kriteria tertentu pada aplikasi excel sangat kesulitan, karena mereka berpikiran kalau membuat laporan yang ada kaitannya dengan kriteria tertentu harus bisa rumus logika IF atau rumus-rumus yang lainnya yang mereka anggap sulit. Sebetulnya conditional formatting adalah salah satu solusi bagi mereka yang merasa kesulitan dalam sortir data atau filter data.

Baca Juga : fungsi pembacaan tabel menggunakan VLOOKUP dan HLOOKUP pada aplikasi excel

Contoh kasus untuk penggunaan conditional formatting.

Salah satunya adalah memfilter data dalam membuat laporan untuk nilai siswa disekolah. laporan yang dibuat harus menyertakan sebuah format dengan warna merah untuk nilai yang tidak memenuhi standar. lihat contoh laporan yang belum dibuatkan conditional formatting dibawah ini :
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Contoh laporan Nilai Siswa
jika dari gambar diatas dibuatkan format laporan nilai sesuai kriteria tanpa menggunakan conditional formatting, saya yakin cukup lama dalam pengerjaannya. karena harus melihat secara manual mana yang diatas 70 dan yang dibawah 70. kemudia yang membuat laporan juga harus mewarnai secara satu persatu cell nilai yang tidak sesuai kriteria penilaian.

Langkah-langkah penggunaan conditional formatting.

  • Dari contoh diatas blok semua kolom UTS dan UAS (C6:D15)
  • Pilih menu home, lihat Group Ribbon Styles
  • Klik conditional formatting, pilih Highlight Cells Rules, kemudian pilih Less Than
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar tombol conditional formatting
  • Nanti akan muncul sebuah form kemudian isi di textbox dengan angka 70
  • Langkah terakhir klik tombol OK
Gambar contoh format nilai yang sudah menggunakan conditional formatting

jika ada hal-hal yang kurang dipahami atau kurang dimengerti, silahkan berikan komentar dalam artikel ini. begitu mudah belajar aplikasi microsoft excel. indahnya berbagi pengetahuan.


belajar conditional formatting pada aplikasi excel

Apa sih conditional formatting?

Dalam pembelajaran kali ini, akan dibahas tentang fungsi dari conditional formating pada aplikasi excel. sebenarnya fungsi ini lebih kepada fungsi rumus-rumus excel yang bisa dikombinasikan dengan format tertentu seperti warna, ukuran font, jenis font, dan lain sebagainya. bisa dilihat group ribbon font pada aplikasi microsoft.

Manfaat condotional formatting.

Banyak kasus atau permasalahan ketika ingin mensortir data sesuai kriteria tertentu pada aplikasi excel sangat kesulitan, karena mereka berpikiran kalau membuat laporan yang ada kaitannya dengan kriteria tertentu harus bisa rumus logika IF atau rumus-rumus yang lainnya yang mereka anggap sulit. Sebetulnya conditional formatting adalah salah satu solusi bagi mereka yang merasa kesulitan dalam sortir data atau filter data.

Baca Juga : fungsi pembacaan tabel menggunakan VLOOKUP dan HLOOKUP pada aplikasi excel

Contoh kasus untuk penggunaan conditional formatting.

Salah satunya adalah memfilter data dalam membuat laporan untuk nilai siswa disekolah. laporan yang dibuat harus menyertakan sebuah format dengan warna merah untuk nilai yang tidak memenuhi standar. lihat contoh laporan yang belum dibuatkan conditional formatting dibawah ini :
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Contoh laporan Nilai Siswa
jika dari gambar diatas dibuatkan format laporan nilai sesuai kriteria tanpa menggunakan conditional formatting, saya yakin cukup lama dalam pengerjaannya. karena harus melihat secara manual mana yang diatas 70 dan yang dibawah 70. kemudia yang membuat laporan juga harus mewarnai secara satu persatu cell nilai yang tidak sesuai kriteria penilaian.

Langkah-langkah penggunaan conditional formatting.

  • Dari contoh diatas blok semua kolom UTS dan UAS (C6:D15)
  • Pilih menu home, lihat Group Ribbon Styles
  • Klik conditional formatting, pilih Highlight Cells Rules, kemudian pilih Less Than
http://belajarmicrosoftexceloffice.blogspot.co.id/
Gambar tombol conditional formatting
  • Nanti akan muncul sebuah form kemudian isi di textbox dengan angka 70
  • Langkah terakhir klik tombol OK
Gambar contoh format nilai yang sudah menggunakan conditional formatting

jika ada hal-hal yang kurang dipahami atau kurang dimengerti, silahkan berikan komentar dalam artikel ini. begitu mudah belajar aplikasi microsoft excel. indahnya berbagi pengetahuan.


Popular Posts